Berita

Beranda / Berita

Rabu, 1 Februari 2023 09:15 WIB

Undang Narasumber Ahli, SMA Negeri 3 Pangkalpinang Adakan Workshop Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila

SMA Negeri 3 Pangkalpinang adakan workshop Projek Penguatan Profil Pancasila dengan mengundang narasumber ahli, Selasa, 31 Januari 2023.Workshop Projek Penguatan Profil Pancasila yang dilaksanakan Smaneta dalam rangka implementasi Kurikulum Merdeka ini bertajuk SKAPUT “Smaneta Papinka Produkif, Un...

Baca Lebih Lanjut

Rabu, 1 Februari 2023 09:14 WIB

Kejaksaan Tinggi Provinsi Kepulauan Bangka Belitung Sosialisasikan Program Jaksa Go To School di SMA Negeri 3 Pangkalping

Kejaksaan Tinggi Provinsi Kepulauan Bangka Belitung Sosialisasikan Program Jaksa Go To School di SMA Negeri 3 Pangkalping, Selasa, 31 Januari 2023.Kegiatan yang bertempat di aula SMA Negeri 3 Pangkalpinang ini bertujuan untuk menyampaikan peran jaksa dalam hukum dan berbagi ilmu tentang narkotika da...

Baca Lebih Lanjut

Kamis, 15 Desember 2022 09:11 WIB

Perpustakaan SMA Negeri 3 Pangkalpinang Gelar Workshop Pengelolaan Perpustakaan Berbasis Digital

Perpustakaan SMA Negeri 3 Pangkalpinang menggelar workshop pengelolaan perpustakaan berbasis digital, Selasa (13/12)Kegiatan yang diikuti oleh pengelola perpustakaan dan tata usaha Smaneta ini bertujuan untuk meningkatkan kualitas dan tata kelola perpustakaan SMAN 3 Pangkalpinang. Khodijah selaku k...

Baca Lebih Lanjut

Rabu, 14 Desember 2022 18:36 WIB

Kerja Sama dengan Edubrand, SMA Negeri 3 Pangkalpinang Lakukan Tes Minat Bakat Siswa Kelas X

SMA Negeri 3 Pangkalpinang melakukan tes minat bakat untuk siswa kelas X tahun ajaran 2022/2023 bekerja sama dengan Edubrand, Rabu (14/12). Tes minat bakat yang ikuti oleh 355 siswa ini menjadi bagian dari implementasi Kurikulum Merdeka. Tes ini bekerja sama dengan Edubrand sebagai mitra sekolah da...

Baca Lebih Lanjut

Rabu, 7 Desember 2022 12:49 WIB

Sangga Putra dan Putri SMA Negeri 3 Pangkalpinang Rebut Peserta Terbaik dalam Raimuna Cabang IV Pangkalpinang

Sangga putra dan putri SMA Negeri 3 Pangkalpinang rebut peserta terbaik dalam Raimuna Cabang IV Pangkalpinang, Sabtu (3/12). Raimuna Cabang IV Pangkalpinang tahun 2022 yang dilaksanakan di Bumi Perkemahan Hutan Kota Tuatunu, Pangkalpinang. Kegiatan ini diselenggarakan sesuai dengan kelender kegiata...

Baca Lebih Lanjut

Selasa, 6 Desember 2022 15:00 WIB

Kampanyekan Keselamatan Jalan, SMA Negeri 3 Pangkalpinang Hadiri Acara Dishub Provinsi Kepulauan Bangka Belitung di ATM

SMA Negeri 3 Pangkalpinang (Smaneta) menghadiri acara Dinas perhubungan Provinsi Kepulauan Bangka Belitung untuk mengampanyekan keselamatan jalan, Sabtu (3/12).Kampanye Keselamatan Jalan ini bertajuk ‘Lindungi Jiwa Dengan Keselamatan di Jalan’ yang diselenggarakan oleh Dinas perhubungan Provinsi...

Baca Lebih Lanjut
Agenda Terbaru
Prestasi Terbaru